Ribuan ikan Nila dan Lele Serahkan Warga Binaan

    Ribuan ikan Nila dan Lele Serahkan Warga Binaan

    SURABAYA - Babinsa Kel. Barata Jaya Koramil 0831/03 Gubeng Kodim 0831/Surabaya Timur bersama Lurah Barata Jaya melakukan penyerahan bibit ikan lele dan nila kepada warga bertempat di RT. 1 RW. 8. Kel. Barata Jaya. Selasa (26/09/23)

    "Salah satu upaya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat yaitu pembagian bibit ikan lele, ini merupakan program dari Kel. Barata Jaya di sektor ketahanan pangan dan perikanan, " ujar Sertu Joko M.

    Dikatakan Babinsa Sertu Joko M, bahwa penyerahan bibit lele dan nila sebanyak 3 ribu bibit ikan (1.500 nila dan 1.500 lele).

    "Saya berharap masyarakat yang mendapatkan bantuan bibit ikan nila dan lele dapat melakukan usaha di bidang budidaya ikan, sehingga dapat meningkatkan perekonomian keluarga, " tutupnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Satpol PP, Babinsa Turut Terjun...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0830/06 Benowo Bantu Evakuasi Korban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TNI Kerahkan Pesawat TNI AU Kirimkan Bansos untuk Korban Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki di NTT
    Bareskrim Polri Ungkap Jaringan Narkoba Internasional, Selamatkan 9 Juta Jiwa 
    Dispenad Nobatkan Pendam V/Brawijaya Sebagai Satuan Penerangan Terbaik Tahun 2024

    Ikuti Kami